Panduan Pembelajaran Jarak Jauh Kepada Orang Tua

Published by TeacherCreativeCorner on

Mode PJJ 

  • Dilaksanakan melalui Google Classroom, Whatsapp Group, Google Meet, Google Form, Quisis dan lain-lain
  • Bagi yang memiliki permasalahan dalam perangkat/gadget/HP, dapat mencari tugas dan mengirimkannya ke sekolah dengan menaati Prokes.
  • Metode kunjungan rumah dilaksanakan jika terdapat anak yang sama sekali terhambat dalam pemenuhan tugas belajar dari guru

Mode Campuran (Tatap Muka Terbatas)

  • Dilaksanakan tatap muka ke sekolah selama dua Jam Pelajaran (2 x 35 menit) dengan menaati Prokes yang ketat
  • Dilaksanakan melalui Google Classroom, Whatsapp Group, Google Meet, Google Form, Quisis dan lain-lain
  • Bagi yang memiliki permasalahan dalam perangkat/gadget/HP, dapat mencari tugas dan mengirimkannya ke sekolah dengan menaati Prokes

Mode Tatap Muka

  1. Dilaksanakan tatap muka ke sekolah selama dua Jam Pelajaran (disesuaikan dengan keputusan pemerintah) dengan menaati Prokes yang ketat
  2. Dilaksanakan melalui Google Classroom, Whatsapp Group, Google Meet, Google Form, Quisis dan lain-lain
  3. Bagi yang memiliki permasalahan dalam perangkat/gadget/HP, dapat mencari tugas dan mengirimkannya ke sekolah dengan menaati Prokes

Pendampingan Orang Tua

Terkait dalam rangka mewujudkan anak kita untuk dapat mewujudkan hal itu, kami memohon kepada Bapak/ibu orang tua siswa untuk :


0 Comments

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *

%d bloggers like this: